Hari ini, tanggal (17/03/2023) Departemen Pendidikan Luar Sekolah mengadakan sarasehan bersama dengan alumni PLS yang telah sukses di berbagai bidang. Agenda ini dilaksanakan di Ruang Sidang 1 Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi UNY dengan peserta yaitu mahasiswa PLS angkatan 2020. Sarasehan ini mengangkat tema "Membidik Masa Depan PLS" dengan tujuan untuk memberikan motivasi dan semangat kepada mahasiswa angkatan 2020 dalam menempuh studinya dan mempersiapkan masa depan....
-
Post date: 17/03/2023 - 14:46
-
Post date: 14/03/2023 - 09:04
Departemen Pendidikan Luar Sekolah telah melaksanakan penjaringan terhadap mahasiswa berprestasi. Kegiatan penjaringan mahasiswa berprestasi disebut juga PILMAPRES. PILMAPRES terdiri dari beberapa rangkaian kegiatan, yang dimulai dengan pendaftaran peserta PILMAPRES pada tanggal 1-12 Maret 2023. Dilanjutkan dengan penjurian administrasi dan berkas pada tanggal 13-14 Maret 2023, dan diakhiri dengan pengumuman pada tanggal 14 Maret 2023.
... -
Post date: 09/03/2023 - 09:37
Rabu, (8/3/2023) Dalam rangka peningkatan kapasitas aparatur negara (khususnya apartur desa) Kementerian Keuangan RI melalui Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan (DJPK) akan melaksanakan kegiatan pelatihan pengelolaan dan pemanfaatan potensi desa (Kepala desa masuk kampus) bekerjasama dengan Perguruan Tinggi di beberapa Wilayah di Indonesia, salah satunya dengan Universitas Negeri Yogyakarta. Pada kesempatan kerjasama ini, Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi diberi mandat...
-
Post date: 17/02/2023 - 09:33
Kamis, 16/2/23 mahasiswa departemen Pendidikan Luar Sekolah (PLS) melaksanakan praktik jurusan di Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Glondong. Kegiatan praktik jurusan ini dilaksanakan selama satu semester. Terdapat tujuh mahasiswa konsentrasi pemberdayaan masyarakat yang diterjunkan di PKBM tersebut untuk melaksanakan praktik. Penerjunan mahasiswa dilaksanakan oleh dosen pendamping lapangan (DPL) bersama...
-
Post date: 16/02/2023 - 10:54
Rabu, (15 Februari 2023) di Abdullah Sigit Hall. Departemen pendidikan luar sekolah fakultas ilmu pendidikan menerima kunjungan dari jurusan pendidikan luar sekolah universitas ibnu khaldun bogor. Kunjungan ini merupakan kunjungan yang pertama kali dilakukan oleh jurusan PLS Universitas Ibnu Khaldun dengan maksud ingin banyak belajar dengan departemen pendidikan luar sekolah UNY.
...
-
Post date: 31/01/2023 - 13:43
Mahasiswa Pendidikan Luar Sekolah angkatan 2020 melaksanakan orientasi mata kuliah konsentrasi sesuai dengan mata kuliah yang dipilihnya pada (31/01/2023) di Lab. PAUD lantai 3. Agenda hari ini diikuti oleh seluruh mahasiswa Pendidikan Luar Sekolah angkatan 2020, dosen pengampu mata kuliah konsentrasi dan lembaga mitra.
Mata kuliah konsentrasi yang...
Pages
Informasi Akademik
- ‹ previous
- 19 of 47
- next ›
Jejaring Kerja
Kontak Kami
- plsfip@uny.ac.id atau plsfipuny@gmail.com
- http://pls.fip.uny.ac.id
- @jurplsfipuny
- facebook.com/plsfip.uny
Copyright © 2025,